Selasa, 18 Oktober 2011

CAT dengan Teknologi ACERT™ Mencetak Sejarah

Engine Cat® dengan Teknologi ACERT® Mencatat Jalan raya North American telah dilalui oleh lebih dari 100.000 kendaraan yang digerakkan oleh lima macam engine model baru dengan Teknologi ACERT.
"Lebih dari 65% armada terbesar beroperasi dengan menggunakan engine baru kami. Banyak armada yang secara tradisional belum pernah membeli engine Cat sekarang telah menentukan ACERT sebagai faktor penghemat bahan bakar dan memberikan kehandalan yang lebih baik dibanding engine merek lain" kata Steve Brown, direktur marketing untuk Caterpillar On-Highway Engine. 

"Dengan respons positif yang sangat kuat terhadap engine baru kami yang dilengkapi dengan Teknologi ACERT, kami memiliki posisi yang unggul sebagai penyedia nilai terbaik bagi pelanggan pada saat regulasi EPA tingkat berikutnya mulai diberlakukan pada tahun 2007," kata Brown. "Sesungguhnya, kami telah memiliki sebuah truk demo yang saat ini sedang beroperasi di jalan raya dan telah memenuhi standar 2007, serta juga tambahan engine lainnya di laboratorium dengan menggunakan Teknologi ACERT untuk memenuhi standar emisi yang lebih ketat ini." 

Keunggulan Track-Type Tractor Penanganan Limbah

Rangkaian Penanganan Limbah Caterpillar untuk Traktor Tipe Track - D6N WH, D6T WH, D7R Seri 2 WH, D8T WH, D9T WH dan D10T WH – terdiri dari pelindung untuk radiator, ruang engine, karter (belly), dan pipa saluran silinder gerak miring yang menyediakan perlindungan terhadap komponen-komponen kritikal pada lingkungan penanganan limbah yang sangat keras.
  • Daya Flywheel, 111.8 kW to 433 kW
  • Berat Kerja, 19257 kg  to 65764 kg
  • Daya Gross, 129 kW to493 kW
  • Berbagai kelengkapan untuk lingkungan yang mengandung serpihan sudah disertakan pada Waste Handling Arrangement untuk mengurangi masalah penyumbatan, memperpanjang umur pemakaian, dan meningkatkan produktivitas.
  • Attachment yang dibutuhkan harus ada dan harus dipesan bersama dengan Waste Handling Arrangement dasar.
  • Opsi-opsi yang direkomendasikan sangat direkomendasikan untuk melengkapi waste disposal arrangement dan memastikan kinerja tertinggi. Opsi-opsi ini membantu meningkatkan produktivitas, mencegah tumpahan, dan mengurangi penumpukan sampah.
  • Sprocket yang dinaikkan melindungi penggerak akhir dari benturan dengan tanah. Undercarriage bersuspensi menghasilkan lebih banyak permukaan track yang bersinggungan dengan tanah sehingga menghasilkan traksi yang lebih tinggi, lebih sedikit selip, pengendaraan yang mulus dan umur pemakaian alat berat yang lebih lama.
Layanan dari dealer Cat membantu alat berat beroperasi lebih lama dengan biaya lebih rendah. Dealer memiliki ketersediaan sukucadang terbaik serta kemudahan servis terbaik.




Contoh  Track-Type Tractor Penanganan Limbah:

Traktor-Type Track Besar

Traktor Tipe Track ukuran besar Caterpillar - D8T, D9T, D10T, dan D11T - direkayasa untuk pekerjaan yang menantang. Konstruksi yang kuat dijamin untuk kondisi kerja yang berat. Sprocket yang ditinggikan akan meningkatkan produktivitas, mempermudah perawatan, mengurangi waktu henti dengan komponen modular, dan menaikkan final drive dan komponen power train yang terkait di luar lingkungan kerja. Traktor Tipe Track Cat menjaga material tetap bergerak dengan keandalan dan biaya operasi rendah yang diharapkan dari traktor Cat.
Contoh Traktor-Type Track Besar:

 Traktor Tipe Track D8R

D8R memadukan daya dan efisiensi dengan teknologi terdepan untuk keunggulan produksi dengan biaya per yard yang lebih rendah. Sprocket yang dinaikkan pada D8R meningkatkan produktivitas, menyederhanakan perawatan, mengurangi masa penghentian komponen modular, serta menaikkan final drive dan komponen power train terkait dari area kerja. 

Engine

Model Engine                     Cat 3406C TA
Daya Flywheel                    305 hp
Daya Kotor                         328 hp  

Traktor Medium Tipe Roda Rantai

Traktor berukuran medium tipe roda rantai Caterpillar - D6K, D6N, D6T dan D7R Seri 2 menghasilkan tenaga, respons dan pengendalian yang luar biasa, sehingga mampu meningkatkan produksi dengan biaya per yard lebih rendah.
  • Daya Flywheel, 119 kW to 179 kW
  • Berat Kerja, 16880 kg to 25304 kg 
  • Berat Angkut, 13840 kg  to 20630 kg

Contoh Traktor Medium:

Track-Type Tractor D6G Seri 2

Komponen-komponen Caterpillar yang telah terbukti digabungkan dengan perawatan yang disederhanakan menghasilkan daya tahan dan kehandalan yang anda butuhkan untuk menjaga material tetap berpindah pada kondisi kerja yang berat dan bervariasi. 

Engine

Model Engine                                       Cat® 3306T
Daya Flywheel                                     160 hp
Daya Flywheel Maksimum                   175 hp

Keunggulan Track-Type Tractor Kecil Cat


  • Kabin yang lebih besar dan tenang serta alat kontrol yang dipasang di kursi agar Anda tetap nyaman sepanjang hari kerja.
  • Kontrol yang mudah digerakkan untuk mengurangi kelelahan operator.
  • Undercarriage SystemOne™ eksklusif dari Cat untuk masa pemakaian lebih lama dan pengurangan waktu dan biaya perawatan secara drastis.
  • Solusi kontrol grade AccuGrade™ Cat terintegrasi untuk grading yang cepat dan akurat.
  • Tenaga kuda yang lebih besar dan efisiensi bahan bakar yang ditingkatkan sehingga dapat menyelesaikan lebih banyak pekerjaan dengan lebih sedikit bahan bakar.
  • Attachment termasuk ripper jajaran genjang dan derek hidrostatis agar Anda dapat menyelesaikan lebih banyak pekerjaan dengan dozer Cat Anda.

Contoh Track-Type Tractor Kecil:

Track-Type Tractor

Dari besar hingga kecil, dari pertambangan hingga pengerjaan akhir, Anda dapat menemukan Traktor Tipe Track dari Cat yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Saya menjelaskan beberapa konfigurasi dan paket khusus yang disesuaikan dengan kebutuhan spesifik.

Track-Type Tractor dibagi menjadi 3 jenis, yaitu:
  •  Track-Type Tractor Kecil
  • Traktor Medium Tipe Roda Rantai
  • Traktor Tipe Track Besar
  • Track-Type Tractor Penanganan Limbah 

Keunggulan Track-Type Tractor Kecil Cat

Traktor Cat D3K, D4K dan D5K dirancang untuk mengoptimalkan kecepatan, kemudahan angkut dan manuver, keserbagunaan, dan akurasi tingkat tinggi. Crawler dozer ini ideal untuk tugas konstruksi perumahan seperti membersihkan dan meratakan lahan, membuat sempadan di tepi jalan, penimbunan kembali, dan pengerjaan akhir untuk penataan lahan dan konstruksi jalan raya.
  • Daya Flywheel,  55.2 kW to 71.6 kW 
  • Kabin yang lebih besar dan tenang serta alat kontrol yang dipasang di kursi agar Anda tetap nyaman sepanjang hari kerja.
  • Kontrol yang mudah digerakkan untuk mengurangi kelelahan operator.
  • Undercarriage SystemOne™ eksklusif dari Cat untuk masa pemakaian lebih lama dan pengurangan waktu dan biaya perawatan secara drastis.
  • Solusi kontrol grade AccuGrade™ Cat terintegrasi untuk grading yang cepat dan akurat.
  • Tenaga kuda yang lebih besar dan efisiensi bahan bakar yang ditingkatkan sehingga dapat menyelesaikan lebih banyak pekerjaan dengan lebih sedikit bahan bakar.
  • Attachment termasuk ripper jajaran genjang dan derek hidrostatis agar Anda dapat menyelesaikan lebih banyak pekerjaan dengan dozer Cat Anda.

Kamis, 13 Oktober 2011

Track Type Tracktor Show

 
Promosi Caterpillar terhadap produk Track Type Tractor

Sejarah Caterpillar


Circa

1890.  Benjamin Holt dan Daniel Best melakukan eksperimen membuat berbagai bentuk traktor uap untuk digunakan di lahan pertanian. Mereka melakukannya secara terpisah, dengan perusahaan yang berbeda. 


1904.  Traktor tipe track jenis uap yang pertama buatan Holt.


1906.  Traktor tipe track jenis gas yang pertama buatan Holt.


1915.  Traktor tipe track "Caterpillar®" buatan Holt digunakan oleh negara sekutu dalam Perang Dunia I.


1925.  Holt Manufacturing Company dan C. L. Best Tractor Co. melakukan merger membentuk Caterpillar Tractor Co.


1931.  Diesel Sixty Tractor yang pertama diluncurkan dari pusat produksi di East Peoria, Illinois, dengan sumber penggerak baru yang lebih efisien untuk traktor tipe track. 


1940.  Jajaran produk Caterpillar sekarang terdiri atas motor grader, blade grader, elevating grader, terracer dan electrical generating set.
 

1942.  Traktor tipe track Caterpillar, motor grader, generator set dan engine khusus untuk tank M4 digunakan oleh Amerika Serikat dalam perang.